Pendaftaran Bahasa Jepang

Pendaftaran Bahasa Jepang Senopati Citra Raya 081268452685

Bahasa Jepang adalah salah satu Bahasa yang sangat banyak dipelajari di dunia. Baik untuk kebutuhan pendidikan (beasiswa), bisnis (peluang dan pengembangan usaha), pekerjaan (karir), teknologi, seni, automotif sampai dengan budaya.

Alasan dan minat Belajar Bahasa Jepang

Secara global dari data yang kami kumpulkan mengenai alasan dan minat belajar Bahasa Jepang adalah :

  • Ingin memiliki karir, peluang usaha dan kesempatan kerja di perusahan atau negara Jepang
  • Suka menonton dan menikmati film Jepang. Jika Anda ada diposisi ini maka Anda tidak sendiri 😀
  • Ingin melanjutkan pendidikan di Jepang bahkan ingin memperoleh Beasiswa.
  • Menyukai Musik Jepang seperti J-Rock dan sebagainya.
  • Menyukai anime, mangga sampai dengan Budaya serta kaligrafi Jepang.
  • Ingin menambah relasi, pertemanan serta wawasan
  • dan lainnya

Dari seluruh bagian dasar mengenai alasan serta minat di atas, Senopati Education Center memenuhi kriteria sebagai tempat belajar Bahasa Jepang yang fun untuk Anda dan Keluarga!

Belajar Bahasa Jepang di Senopati

Pembelajaran akan sangat efektif dilakukan dalam keadaan yang menyenangkan. Pembelajaran yang menyenangkan akan lebih dashyat jika didukung oleh metode yang tepat. Bukan hanya metode akan tetapi tenaga pengajar yang berpengalaman dan menyenangkan memiliki peran yang sangat vital sebagai Fasilitator, Energizer dan Motivator.

Jenis Kelas

Kelas kami terdiri dari Live Online Class dan Tatap Muka

Live Online Class

Kelas Online di tempat kami akan terasa seperti tatap muka bahkan jauh lebih efektif dari tatap muka, mengapa? karena :

  1. Jumlah Peserta perkelas maksimal hanya 3 orang, sehingga kelas adalah Semi Privat dengan dipandu langsung oleh Sensei nya secara Live.
  2. Dilengkapi dengan animasi dan peraga pembelajaran yang menarik sehingga akan terasa menyenangkan.
  3. Dilengkapi dengan sistem point reward.
  4. Bersertifikat
  5. Jangkauan : Seluruh Indonesia

Kelas Tatap Muka

Cinema Edutainment adalah bagian dari metode kami. Di sini peserta akan belajar mendengar, membaca, berbicara, menulis, memahami dan menjelaskan kembali secara menyenangkan.

  1. Jumlah peserta minimal per kelas adalah 5 orang dengan batas maksimal 10 orang
  2. Dilengkapi dengan animasi dan peraga pembelajaran yang menarik sehingga akan terasa menyenangkan.
  3. Dilengkapi dengan sistem point reward.
  4. Bersertifikat
  5. Jangkauan : Wilayah Citra Raya, Panongan, Tiga Raksa, Cikupa, Bitung dan sekitarnya.

Program

Fun Basic Japanese

Kelas ini adalah kelas basic atau dasar Bahasa Jepang. Dikemas dengan suasana yang menyenangkan, kelas ini mencakup tata cara penulisan, pengucapan, kosa kata, merangkai kalimat, percakapan sampai dengan peserta kami latih untuk presentasi dalam Bahasa Jepang.

Japanese – Language Proficiency Test

JLPT adalah kepanjangan dari Japanese – Language Proficiency Test . Tes ini berperan seperti TOEFL, TOEIC dan IELTS dala Bahasa Inggris . Ujian ini dikenal dengan istilah UKBJ atau Uji Kompetensi Bahasa Jepang yang didalam Bahasa Jepangnya sendiri dinamakan 日本語能力試験 ‘nihongo nouryoku shiken’ . Di sini kami dapat membantu Anda untuk mempersiapkannya.

Langsung bergabung bersama kami

Masih ingin bertanya kepada kami? Silahkan tanyakan langsung ke live chat kami, hubungi atau berkunjung ke workshop kami!

Bahasa Jepang
Bimbel SD SMP Senopati

Comments

  • Rizki
    Reply

    Mantap… In shaa Alloh sukses terus buat Senopati Center👍

    • sec

      Aamiin yaa Rabb, sukses selalu juga buat Rizki Sensei

This site uses Akismet to reduce spam. Learn how your comment data is processed.

Open chat
Ada yang bisa kami bantu?